
KREDIT INVESTASI
Kredit investasi adalah fasilitas pinjaman jangka menengah atau panjang yang diberikan oleh BPR Cahaya Arthasejati untuk membiayai pembelian aset tetap atau modal yang diperlukan untuk pengembangan usaha, seperti pembelian mesin, peralatan, pembangunan gedung, atau ekspansi bisnis.